Pameran inovasi pertanian

Salah satu upaya pemerintah dalam hal memperkenalkan produk inovasi lokal yang berada di kab.sinjai balai penelitian dan pengembangan daerah (balitbangda) mengadakan sebuah kegiatan pameran inovasi pertanian yang di laksanakan pada tanggal 27-31 agustus 2018,banyak produk lokal yang di pamerkan masyarakat sinjai dari seluruh pelosok sinjai,salah satu intansi perguruan tinggi yang ikut terlibat dalam hal memamerkan produk inovasinya adalah stip muhammadiyah sinjai yang memamerkan berbagai produk inovasi seperti yamil,cabai hias,agro menure,dan salah satu produk yang menarik perhatian pj gubernur sulsel adalah ice seraka (semangka rasa kelapa),ungkap canda yang di lontarkan di depan mahasiswa stip muhammadiyah sinjai bahwa tidak konsisten masa semangka rasa kelapa,semangka ya semangka kelapa ya kelapa.

Adapun lontaran sebuah keinginan salah satu mahasiswa stip muhammadiyah sinjai (nurfadillah) mengatakan bahwa akan di tambahkan sebuah produk inovasi berupa gremies baper yang tentunya akan lebih menarik mengugah selera pengunjung.

Dalam hal pelaksanaan pameran inovasi pertanian tentu harapan kedepannya agar produk-produk lokal di sinjai di kenal di depan publik dan tentunya akan mempermudah pemasaran produksi inovasi agar memiliki nilai jual di pasar loka,daerah maupun skala nasional dan hal ini merupakan ajak penarik bagi generasi muda untuk selalu inovatif